Panglima TNI: Ada Yang Mau Adu Domba TNI, Seluruh Jajaran Jangan Terpengaruh

  • Bagikan
X

Panglima TNI Laksamana Yudo Margono memimpin sertijab pejabat utama di lingkungan Mabes TNI pada Senin (15/5). Sertijab bertempat di Aula Gatot Soebroto, Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur.

Berikut daftar jabatan yang diserahterimakan pada hari ini:

Pangkogabwilhan lll dari Letjen TNI I Nyoman Cantiasa, S.E., kepada Mayjen TNI Agus Suhardi,

Asisten Operasi Panglima TNI dari Mayjen TNI Agus Suhardi kepada Mayjen TNI Muhammad Nur Rahmad,

Komandan Pusat Polisi Militer (Danpuspom) TNI dari Laksda TNI Edwin, S.H., M. Han., M.H., kepada Marsda TNI R. Agung Handoko, S.H., M.M., CFrA. CGCAE., CSFA.,

Komandan Pusat Misi Pemeliharaan Perdamaian (PMPP) TNI dari Marsda TNI Benedictus Benny kepada Laksma TNI Retiono Kunto H., S.E., CHRMP., MTr. Opsla.,

Artikel Asli

Sumber: kumparan.com

Penting:

Apabila terdapat kesalahan informasi dalam berita ini, silahkan kirim laporan ke email [email protected].
  • Bagikan